Home / Daerah

Minggu, 16 November 2025 - 13:30 WIB

Pangdam IM Sambut Kedatangan Menhan RI di Lanud SIM

mm Mohd. S

Aceh Besar – Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Joko Hadi Susilo, S.I.P., menyambut langsung kedatangan Menteri Pertahanan Republik Indonesia Jenderal TNI (Purn) Sjafrie Sjamsoeddin beserta rombongan di Gedung VVIP Lanud SIM, Minggu (16/11/25).

Dalam kunjungan kerja tersebut, Menhan RI turut didampingi Wakil Panglima TNI dan Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad). Kedatangan Menhan RI ke Aceh bertujuan untuk meninjau kesiapan dan kondisi satuan Batalyon Teritorial Pembangunan 857/Gana Gajahsora sebagai bagian dari penguatan kemampuan satuan teritorial dalam mendukung tugas pertahanan negara.

Setelah menerima penyambutan Menhan RI melanjutkan perjalanan menuju lokasi peninjauan menggunakan helly di satuan Yonif TP 857/Gana Gajahsora.

Turut hadir dalam penyambutan tersebut Irdam IM, Danrindam IM, Pamen Ahli Bidang Ilpengtek dan LH Kodam IM, Danlanud Sultan Iskandar Muda, serta Kasdim 0101/KBA, yang bersama-sama mendampingi Pangdam IM dalam menerima kedatangan rombongan.

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Daerah

Fitriani Diberhentikan, PW IWO Tunjuk Ismail Zein sebagai Ketua PD IWO Kota Banda Aceh

Daerah

Pangdam IM Terima 100 APAR dari PT. Indolok Bakti Utama

Daerah

Sambut Hari Bhayangkara ke -79, Pramuka Pidie Jaya Ikut Berpartisipasi Dalam Aksi Baksos Polri Presisi

Daerah

Disdik Aceh Targetkan Tuntasnya PPG Dalam Jabatan Guru Agama Islam pada Tahun 2025

Daerah

PT BNA adakan Tausiyah Ramadhan Hadirkan Dewan Pakar ICMI Aceh 

Daerah

Kapolres Pidie Turun Langsung Pimpin Gotong Royong Bersihkan Lapangan Voli Pasca Banjir

Daerah

Kemenko Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Pemasyarakatan Gelar Apel Bersama, Lapas Banda Aceh Ikuti via Zoom

Daerah

Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polda Aceh Gelar Operasi Katarak dan Khitanan Massal Gratis